![]() |
| Hardisk http://ubahsegalanya.blogspot.co.id/ |
Sebagian orang dengan sengaja meng-hidden drive pada komputer yang bertujuan untuk menyembunyikan file yang dianggap rahasia, sehingga orang lain tidak bisa melihat dan membuka file tersebut.
Cara ini sangat ampuh, karena file yang ter-hidden dengan drive tidak bisa diketahui oleh pencarian yang ada pada komputer itu sendiri. sehingga sangat recommended untuk orang yang mempunyai file rahasia. Ada berbagai cara untuk menampilkan dan menyembuyikan drive pada komputer, diantaranya bisa menggunakan program , setting manual lewat CMD dan lewat computer management. Artike ini akan membahas Cara menampilkan dan menyembunyikan drive menggunakan cmd, caranya sebagai berikut :
- Klik tombol “Windows + R”
- Tulis pada kolom “DISKPART” kemudian “User Account Control” pilih “Yes”
- Kemudian akan tampil halaman seperti dibawah
ini :

Tampilan diskpart
http://ubahsegalanya.blogspot.com/ - Kemudian ketik “LIST VOLUME” maka
akan tampil semua drive yang ada pada komputer,
nb “LIST VOLUME” digunakan untuk menampilkan semua drive yang ada pada komputer.
Tampilan List Volume
http://ubahsegalanya.blogspot.com/ - Untuk mengetahui drive mana yang telah ter-hidden kita bisa dilihat pada nilai “LTR” nya. Jika “LTR”nya kosong maka drive tersebut dalam keadaan ter-hidden
- Untuk menampilkan drive yang ter-hidden diatas
caranya kita pilih drive yang ter-hidden tersebut, dengan cara ketik “SELECT
VOLUME 3”.
jika berhasil maka akan tampil pesan seperti dibawah ini
Tampilan Select Volume
http://ubahsegalanya.blogspot.com/ - Selanjutnya ketik “ASSIGN LETTER F”.
jika berhasil maka akan tampil gambar seperti dibawah ini
“F” adalah sebuah letter, kita mengubahnya dengan huruf lain selain “F”. dengan syarat belum terdapat pada drive lainya. Selesai untuk menampikan drive yang ter-hidden. Untuk menge cek driver udah tampil caranya ketik “LIST VOLUME”
Tampilan Assign Letter
http://ubahsegalanya.blogspot.com/ - Untuk menyembunyikan drive yang ada komputer caranya hampir sama dengan menampilkan drive yang ter-hidden
- Pilih drive yang mau di hidden dengan ketik “SELECT VOLUME 3”
- Kemudian ketik “REMOVE LETTER F”.
jika berhasil maka akan muncul seperti gambar dibawah ini :

Tampilan Remove Letter
http://ubahsegalanya.blogspot.com/ - Selesaiuntuk perintah printah CMD nya saya rangkum di bawah iniVALUEDISKRIPSILIST VOLUMEMenampilkan daftar volume dasar dan dinamis pada semua disk.SELECT VOLUMEMemilih volume yang ditentukan, dimana N adalah jumlah volume, Jika tidak ada volume yang ditentukan anda dapat menentukan volume dengan nomor atau huruf drive.ASSIGN LETTER =LMenetapkan huruf drive L untuk volume, Jika tidak ada huruf drive yang ditentukan maka huruf drive yang tersedia berikutnya Jika huruf drive sudah digunakan akan terjadi kesalahan.REMOVE LETTER=LMenghapus huruf drive L, Jika huruf tidak ada huruf drive atau mount point yang ditentukan maka diskpart menghapus huruf drive pertama.

0 comments:
Post a Comment